Smartfren Andromax Tab 7.0 ? Pastinya kebanyakan dari anda ingin mencari gadget yang berkualitas namun dengan spesifikasi yang lengkap juga bukan? Mungkin gadget yang satu ini bisa anda jadikan sebagai pilihan yang tepat. Smartfren kembali meluncurkan produk terbarunya kepasaran dan hadir dengan spesifikasi yang menarik. Smartfren memang memiliki banyak produk alternatif yang ditawarkan kepada para penggunanya. Selain dengan kesuksesan berbagai macam seri ponsel dan Smartphone androidnya, kini sepertinya smartfren juga sangat serius untuk membesut Tablet PC terbaik dan tentunya dengan
harga murah untuk semua konsumen Tablet khususnya di Indoensia .
Produk terbaru dari smartfren yakni Smartfren Andromax Tab 7.0 ini memang memiliki spesifikasi yang menarik selain harganya yang terjangkau. Untuk anda yang ingin memiliki tablet murah dan dengan fiturnya yang lengkap, tablet yang satu ini bisa anda jadikan sebagai pilihan. Smartfren Andromax Tab 7.0 merupakan tablet PC yang berbasis Android v.4.0 Ice Cream Sandwich dan memiliki banyak fitur terbaru dan spesifikasi yang menarik serta memungkinkan untuk dimiliki oleh semua orang khususnya kalangan menengah kebawah. Baiklah, untuk anda yang sudah tidak sabar ingin melihat spesifikasi lengkapnya, perhatikanlah dibawah ini!
Spesifikasi Smartfren Andromax Tab 7.0 :
• Jaringan : CDMA2000-1X EVDO Rev A (3.5G) 800/1900Mhz
• Prosesor dan OS : OS Android v4.0 Ice Cream Sandwich, 1Ghz Processor Cortex-A9,
• Memori : Internal 8 GB, Micro SD up to 32GB, RAM 1 GB.
• Layar : TFT LED Capacitive Multi Touch Screen 1024 x 600, 7.0 inch,
• Kamera : Utama 3 MP, video, Kamera Depan 2 MP.
• Konektivitas dan Data : EV-DO Rev.A 3.1 Mbps, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Bluetooth v2.1, microUSB v2.0, USB On The Go.
• Fitur Lain : Accelerometer, proximity, ambience, magnetic field sensor, Google Apps, Google Play Store, RUIM enabled.
• Baterai : Li Po 4000mAh
1. Layar
Untuk layarnya, tablet yang satu ini terbilang menarik karena memiliki ukuran layar yakni 7.0 inch dengan resolusi 1024 x 600. Sedangkan untuk tipe dari layarnya, tablet ini menggunakan TFT LED Capacitive Multi Touch Screen.
2. Memory Penyimpanan dan Prosesor
Untuk memory penyimpanan, tablet ini memiliki memori penyimpanan Internal 8 GB serta dilengkapi dengan Micro SD up to 32GB. Sedangkan untuk RAM tersedia 1 GB. Selain itu, tablet ini juga dibekali dengan Prosesor 1 GHz Cortex-A9 dan sistem operasi Android v.4.0 Ice Cream Sandwich.
3. Kamera
Untuk kameranya, tablet ini dilengkapi dengan kamera depan dan belakang. Untuk kamera utama atau kamera belakang mempunyai kapasitas 3MP dan untuk kamera depan berkapasitas 2MP serta dilangkapi dengan perekam video.
4. Prosesor
Tablet ini ditenagai dengan prosesor Cortex-A9 dengan kecepatan 1 GHz serta dilengkapi dengan memori RAM sebesar 1GB dan didukung grafis GPU Mali 400. Untuk sistem operasi yakni Android v.4.0 Ice Cream Sandwich.
5. Konektivitas
Untuk data konektivitas terdiri dari :
- EV-DO Rev.A 3.1 Mbps
- Wi-Fi 802.11 a/b/g/n
- Bluetooth v2.1
- microUSB v2.0
- USB On The Go
6. Fitur lain
Berikut untuk fitur lainnya :
- Accelerometer, proximity
- ambience, magnetic field sensor
- Google Apps, Google Play Store
- RUIM enabled
Sebagai salah satu tablet yang menawarkan harga terjangkau untuk para konsumen, tablet ini tentunya sangat menarik perhatian bagi yang ingin mempunyai tablet dengan sepesifikas yang menarik dan
Smartfren Andromax Tab 7.0 mungkin bisa menjadi pilihan anda. Untuk harganya sendiri, tablet ini bisa dibandrol dengan harga sekitar Rp.1.550.000,- .